Cara Membuat Gambar Pada Popular post yang No Image

Cara Membuat Gambar Pada Popular post yang No Image - Mungkin dari judulnya saja kurang begitu di mengerti ya sob ..? .Ok saya jelaskan sedikit tentang judul tersebut . Mungkin sobat Lupa atau tidak memasang gambar pada postingan sobat . apabila postingan tersebut banyak di baca maka akan tampil di popular post dan akibatnya tidak ada gambar pada popular post tersebut . kalau ingin jelasnya lihat gambar di bawah ini :

Cara Membuat Gambar Pada Popular post yang No Image

Itu gambar popular post yang belum di kasih gambar ( thumbnail ) . jika nanti anda menerapkan trick ini nanti jadinya akan seperti gambar di bawah ini :

Cara Membuat Gambar Pada Popular post yang tidak ada gambarnya

Berikut Cara Membuat Gambar Pada Popular post yang No Image :

1. Masuk ke akun blogger sobat telebih dahulu
2. Pilih Menu Template => EDITHTML
3. Kemudian cari kode <!-- (4) Show snippets and thumbnails --> pada popular post . 
paling tidak kodenya akan seperti kode di bawah ini :


4. Kemudian ganti semua kode di atas dengan kode dibawah ini :


Keterangan :
Anda dapat mengganti gambarnya nanti dengan mengganti url gambar http://2.bp.blogspot.com/-ZEs8x4-rJPs/Ui3ekuUASDI/AAAAAAAAAJw/szxaZjg2FHs/s1600/zonk.png dengan gambar yang anda inginkan

5. Kemudian Simpan template anda dan lihat hasilnya .

Demikian artikel saya pada siang hari ini mengenai Cara Membuat Gambar Pada Popular post yang No Image . semoga artikel tersebut dapat berguna untuk anda . akhirul kalam Wassalam wr.wb