Cara Menyembunyikan Widget Di Halaman Utama Blog

Cara Menyembunyikan Widget Di Halaman Utama Blog-Apakah anda ingin menyembunyikan widget yang tampil di halaman utama atau yang sering disebut dengan home page di blog ..? yups solusinya ada disini kali ini saya akan membagikan kepada anda supaya widget-widget tertentu seperti , widget popular post atau widget archive dan lain-lain yang ingin anda sembunyikan di home page blog .

Cara Menyembunyikan Widget Di Halaman Utama Blog

Tanpa panjang lebar , saya akan memberikan atau menjelaskan bagaimana cara menyembunyikan widget dari Home page . Ikuti langkah-langkah di bawah ini :

1. Pertama dan yang paling utama  , pastinya masuk ke akun Blogger
2. Kemudian Pilih Template
3. Setelah itu Klik EDIT TEMPLATE
4. Cari kode ]]></b:skin>
5. Copy dan letakan kode di bawah ini tepat dibawah kode  ]]></b:skin>

<b:if cond='data:blog.pageType != &quot;item&quot;'>
<style>
#Followers1,#HTML1{display:none;}
</style>
</b:if>

6. Simpan template dan lihat perubahan yang terjadi

Keterangan kode di atas :
Anda dapat mengganti kode #Followers1,#HTML1 dengan kode yang anda ingin sembunyikan di halaman utama blog , jika anda kurang paham dapat bertanya melalui kotak komentar